Kamis, 04 Februari 2010

Adu Hemat Ponsel Browser

. Kamis, 04 Februari 2010

ponsel-browser

Tidak diragukan lagi bahwa aplikasi ponsel browser merupakan aplikasi yang paling digunakan banyak orang.

Hal ini dikarenakan kecenderungan memakai handphone sebagai sarana internet kian meningkat.

Berikut ini aplikasihape.net akan mereview/membandingkan 4 ponsel browser dalam hal penggunaan transfer data atau dengan istilah lain adu hemat antar browser handphone.

Mengapa ini menjadi penting? karena kebanyakan operator menerapkan tarif volume based pada penggunaan layanan komunikasi data. Oleh karena itu pemilihan browser yang tepat sesuai kebutuhan akan ikut berperan dalam menghemat pengeluaran untuk biaya internet.

Berikut ini kami mereview beberapa browser java yang sudah cukup populer seperti Opera Mini 4.2, UCWEB 6.2, Bolt 1.04 Beta, Teashark Beta. Kami mecoba membuka halaman aplikasihape.net dari ponsel Nokia 6210c dan berikut hasilnya.

  • Opera Mini, 4.2, send: 2.11 kB receive: 44.16 kB
  • UCWEB 6.3, send: 3.37 kB receive: 47.75 kB
  • Bolt 1.04 Beta, send: 1.79 kB receive: 25.57 kB
  • Teashark Beta, send: 2 kB receive: 36.18 kB



0 comments:

:10 :11 :12 :13
:14 :15 :16 :17
:18 :19 :20 :21
:22 :23 :24 :25
:26 :27 :28 :29
:30 :31 :32 :33
:34 :35 :36 :37
:38 :39 :40 :41
:42 :43 :44 :45

Posting Komentar

 

Iklan Kecik